Selasa, 19 November 2013

Alasan kenapa sulit hamil membuat stres

Pada sebagian besar kasus infertilitas, masalah ketidaksuburan ini sering membuat pasangan suami istri menjadi frustasi bahkan stres. Saya yakin sebagian dari tekanan mental dan takut tersebut juga anda alami saat ini. Orang tua, keluarga besar, mertua, saudara, dan teman-teman anda tentu memiliki harapan besar agar anda secepatnya memiliki keturunan. Tapi sayangnya, dorongan dan pertanyaan-pertanyaan mereka justru terkadang membuat anda jenuh dan frustasi.

Yang anda perlukan adalah dukungan dan bantuan moril dari mereka, bukan dorongan atau yang paling berat adalah menjadi bahan lelucon dan olok-olok. Ketakutan tidak memiliki keturunan itu sudah pasti. Anda dan pasangan harus mengerti tips cepat hamil setelah kuret. Anda khawatir di hari tua anda nanti tidak ada yang peduli dan merawat anda bila anda tidak memiliki keturunan. Anda tentunya ingin memiliki keluarga besar tempat anda dan pasangan anda berkumpul di hari tua anda. Sudah pasti anda mengidamkan melewati usia senja bersama anak-anak, cucu bahkan cicit-cicit anda kelak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar